Kegiatan Vaksin Masal Gelombang III di Desa Menyali
07 Juli 2021 15:51:15 WITA
Rabu 7 Juli 2021. Kembali dilaksanakan vaksin masal gelombang ke III bertempat di Kantor Perbekel Menyali, terlihat warga sangat antusias untuk mendapatkan vaksinasi. Vaksin ini menyasar warga masyarakat umur 18 tahun ke atas yang sama sekali belum di vaksinasi. Dari total 639 orang yang terdaftar dan yang sudah tervaksin sebanyak 586 orang, warga yang tidak bisa mendapatkan vaksin sebanyak 113 orang dikarenakan dalam kondisi sakit misalnya tekanan darah tinggi, sesak dan penyakit lain yang memerlukan pengobatan rutin. Kegiatan ini selesai pada pukul 15.00 wita.
Komentar atas Kegiatan Vaksin Masal Gelombang III di Desa Menyali
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Rapat Musyawarah Desa Perancangan RKP Desa Tahun Anggaran 2026
- Sembahyang Bersama Dalam Rangka Tilem Sasih Ka enam
- Grafik Perubahan APBDesa Tahun Anggaran 2025
- Sembahyang Bersama Dalam Rangka Mecaru Anggar Kasih Sasih Ke Enam
- Kegiatan Jumat Bersih
- Sembahyang Bersama Di Pura Paninjoan Desa Menyali
- Sembahyang Bersama Dalam Rangka Purnama Sasih ke enam















