Sosialisasi Kegiatan Bulan Bung Karno Tahun 2022
23 Juni 2022 07:33:11 WITA
Kamis, 23 Juni 2022. Pemdes Menyali mengadakan keiatan sosialisasi kegiatan Bulan Bung Karno yang ke 4 tahun 2022.
Kegiatan Bulan Bung Karno sudah menjadi kegiatan yang rutin setiap tahunnya yang harus dianggarkan di APBDesa setiap tahunnya. Setelah sebelumnya melaksanakan kegiatan pembentukan panitia pada hari Selasa, 21 Juni 2022, Pemerintah Desa Menyali melaksanakan kegiatan sosialisasi kegiatan kepada masyarakat yang diwakili oleh para Kelian Banjar Adat dan Linmas. Kegiatan Bulan Bung Karno akan dilaksanakan pada hari Minggu, 26 Juni 2022 bertempat di Lapang Desa Menyali. Untuk tahun ini, Pemerintah Desa Menyali melibatkan secara langsung Sekeha Teruna Truni Desa Menyali dalam pelaksanaan kegiatan ini.
Adapun kegiatan yang akan dilaksanakan adalah lomba tarik tambang ibu PKK dan juga balap karung estavet. Panitia juga telah mempersiapakan hadiah uang tunai dan juga piagam bagi pemenang untuk masing masing juara.
Selanjutnya, Pemerintah Desa Menyali berkomitmen untuk selalu menganggarkan kegiatan ini di APBDesa setiap tahunnya.
Komentar atas Sosialisasi Kegiatan Bulan Bung Karno Tahun 2022
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- HUT Kota Singaraja Ke-421.
- Selamat Hari Raya Nyepi Tahun Caka 1957, Galungan Dan Kuningan.
- Kegiatan Sembahyang Bersama Dalam Rangka Tumpek Wayang Di TPS 3R Menyali Resik.
- Jumat Bersih Di TPS 3R Menyali Resikk
- Musyawarah Desa Khusus Pembahasan Dan Penetapan KPM BLT DD 2025
- SELAMAT MENYAMBUT HARI NATAL 2024 DAN TAHUN BARU 2025
- Kegiatan Sosialisasi Pembuatan Sampian Prasista Di Desa Menyali